Bangunan Cagar Budaya

Asal Mula Kyai Awar-Awar / Gedong / Joko Duro


Bangunan Cagar Budaya

Asal Mula Kyai Awar-Awar / Gedong / Joko Duro

Ada

Pra Sejarah

Tradisional

-

-

Panjang : Lebar :

Panjang : Lebar:

-

Cerita asal mula kaulan, desa jeruk wudel. Dulu ada semacam wabah penyakit patek/gatal-gatal mengoreng. Kemudian dari  itu tokoh pengembara konon berasal dari Abdi Majapahit yang melarikan diri. Pengembara itu memberikan semacam seperti kekuatan gaib dan dari situlah si pengembara dikenal menjadi orang yang memiliki kekuatan di atas yang lain. Di tempat peristirahatannya itu sang pengembara menanam sebatang tongkat yang pada dasarnya tongkat itu berasal dari kayu awar-awar. Di setiap malam selasa dan malam jum’at tongkat tersebut mengeluarkan sinar menyala sepertiu api. Sebelum pengembara itu meninggalkan desa tersebut, beliau berpesan untuk selalu ingat pada Yang Maha Kuasa. Memiliki sosial terhadap sesama dengan mensodakohkan. Dan pada akhirnya setiap tahun disekitar tongkat itu diberikan sesaji jenis makanan yang disebutkan untuk sodakohan, sehingga setiap tahun di adakan pemberian makan/sesaji

-

Penetapan Cagar Budaya
Kabupaten

-

-

-

Provinsi

Belum Ditetapkan

-

-

Nasional

-

-

-

Internasional

-

-

-

Penghargaan Cagar Budaya
Kabupaten

-

-

-

Provinsi

-

-

-

Nasional

-

-

-

General
Pemilik dan Pengelola

-

Saryana (Lurah Jeruk Wudel)

Gunungkidul

Girisubo

Jerukwudel

-

-

-

Dusun Jalan

Lokasi

Gunungkidul

Girisubo

Jerukwudel

Jalan Jalan

Penelitian yang Pernah Dilakukan

-

-

-

-

Kondisi Bangunan
Arsitektur

Sedang

-

Struktur

Sedang

-

Keterawatan

Sedang

-

Gambar/ Video
GAMBAR

Tidak ada gambar.


VIDEO

Tidak ada video.

Keterangan Tambahan

-

Tahun Data : 2019
Terakhir Update : 10 November 2017 - 11:35:16