Tyas Muncar
Yogyakarta
-
-
Tyas = hati atau sifat dan sikap, Muncar = memancar
Motif Tyas Muncar digambarkan dengan motif poleng yang merupakan ciri khas kain dari ksatriya Bima yang merupakan titisan Dewa Bayu. Motif poleng, yang berupa kotak-kotak berwama hitam putih tersebut, melambangkan kejujuran, keseimbangan atau keadilan. Pemakai motif batik poleng diharapkan bersikap seperti Bima yang jujur, adil, dapat dipercaya, dan pemberani.
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Tidak ada gambar.
Tidak ada video.
Batik Pakualaman
| Tahun Data | : | 2019 |
| Terakhir Update | : | 09 Desember 2019 - 17:51:12 |