Fitri DK
-
01 Januari 1980
Seni Rupa
Hidup
-
Yogyakarta
-
(tidak diinput)
-
-
-
Dusun Jalan
ISI
seniman anggota SURVIVE! Garage,
sebuah kolektif yang menyediakan tempat pameran
dan workshop seni alternatif yang didirikan pada
2009 di Yogyakarta
Tingkat Provinsi dan Nasional
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Tidak ada gambar.
Tidak ada video.
Satu bulan sebelumnya, Februari 2017, Fitri DK mengikuti pameran
Friends of TPS di Miracle Art Prints, Suryodiningratan, Yogyakarta. TPS
bukanlah Tempat Pemungutan Suara melainkan Teras Print Studio, sebuah
studio milik Syahrizal Pahlevi. Di dalam pameran ini, Fitri menampilkan
karyanya yang berjudul “Begin from a little thing”. Sebuah karya yang tampil
lentur dan luwes sebagai gambar. Fitri mencoba menggambarkan dua anak
kecil yang sedang menanam pohon, dengan bubuhan ikon-ikon butir tanah,
tekstur pohon, kumpulan daun, serta ayam dan buah nanas. Karya ini dibuat
dengan teknik etsa, aquatint, sehingga warna yang muncul lebih pekat.
Pada 30 Maret-27 Mei 2018, Fitri DK bersama beberapa seniman Indonesia
lainnya memamerkan karyanya di pameran bertajuk “Pressing Matters”
yang digelar di Belanda. Karya Fitri berjudul “Pentagonal Icositetrahedron”.
Sebuah hasil proses kreatif yang dipengaruhi oleh tindakan politik para
wanita Kendeng, yang memprotes keberadaan pabrik semen yang mencemari
lingkungan.
| Tahun Data | : | 2019 |
| Terakhir Update | : | 13 Desember 2019 - 17:19:33 |